Oleh: Millenia Dian Kumala-09/10/2025 Protes menentang Israel yang menyerang armada Global Sumud Flotilla. Foto: Al Jazeera English. Sejak Israel memblokade segala bantuan ke Gaza, krisis pangan dan medis semakin kronis. Kondisi ini memicu lahirnya “Global Sumud Flotilla” sebagai bentuk solidaritas dunia yang…
Oleh Deva Tri Pratami Belakangan ini, dua negara di Asia- Indonesia dan Nepal menjadi sorotan media internasional. Reuters menulis bagaimana demonstrasi di Nepal memuncak hingga puluhan korban jiwa berjatuhan. Sementara AP News melaporkan dinamika protes di Indonesia sejak akhir Agustus lalu. Lalu…
By Millenia Dian-09/03/2025 Kru jurnalis Radio PPMI Mesir bersama Ustadz Muhammad Husein Gaza (Dok. RPPMIM) Wawancara ekslusif bersama Al-Ustadz Muhammad Husein Gaza, Aktivis kemanusiaan untuk Palestina dan founder INH. Lebih dari satu abad konflik Israel dan Palestina terus bersitegang, dengan getol penjajah…
Kairo, Mesir – Harga sewa (Igar) di Mesir mengalami lonjakan tajam dalam setahun terakhir. Berdasarkan survei perusahaan real estate, kenaikan harga di beberapa daerah mencapai 122% dari tahun 2023 hingga 2024. Mahasiswa Indonesia di Mesir (Masisir) turut merasakan dampak signifikan dari kenaikan…
Hari Perdamaian Internasional (bahasa Inggris: International Day of Peace), terkadang secara tidak resmi ada yang menyebutnya Hari Perdamaian Dunia (World Peace Day), diperingati setiap tahun pada tanggal 21 September. Peringatan ini didedikasikan demi perdamaian dunia, dan secara khusus demi berakhirnya perang dan kekerasan, misalnya yang mungkin disebabkan oleh suatu gencatan senjata sementara di…
Hai sobat radio, pasti pernah dengar kan ya Indonesia dikenal dengan istilah maritim. yap, pada hari ini. Tepatnya pada tanggal 21 Agustus diperingati sebagai hari maritim nasional loh, yuk kita baca sejarahnya. Sobar JRnews tau tidak, ternyata Terdapat dua versi tanggal peringatan…